
Baju batik wanita kini mengalami perkembangan sangat cepat sekali, mulai dari motif dan desainnya, karena memang perkembangan pakaian saat ini semakin meningkat tajam, semua itu dipengaruhi oleh permintaan dari konsumen yang semakin tinggi, di sisi lain setelah batik di kenal di luar negri kini banyak batik yang di eksport, karena memang tidak hanya...